Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1965

Info dan diskusi tentang dunia musik dan perfiliman mancanegara.
Post Reply
User avatar
Adadeh
Posts: 8184
Joined: Thu Oct 13, 2005 1:59 am

Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1965

Post by Adadeh »

Film Dokumentari Act of Killing ttg. Genosida di Indonesia yg. Diinspirasi oleh film² Hollywood
By Hollie McKay
July 23, 2013 - FoxNews.com

tQhIRBxbchU

Image
Adegan di film 'Act of Killing'.

Dokumentari mengerikan berjudul The Act of Killing membawa penonton ke masa gelap negara Indonesia, di mana para pembunuh massal malah dijunjung tinggi sebagai pahlawan besar, seperti para pahlawan khayalan di berbagai film Amerika.
Film ini disutradarai oleh Joshua Oppenheimer dan diproduksi oleh Errol Morris dan Werner Herzog, dan dinarasi oleh orang Indonesia bernama Anwar, yang direkrut sebagai pemimpin pasukan pembunuh ketika Pemerintahan Indonesia digulingkan pihak militer tahun 1965. Tadinya Anwar adalah anggota geng kecil yang menjual tiket bioskop di pasar gelap. Setelah dia direkrut, dia menghabiskan waktunya dengan membantu para tentara untuk membunuhi lebih dari sejuta orang yang dituduh sebagai komunis, orang² Tionghoa, dan kaum terpelajar. Dari karirnya dulu sebagai tukang jual tiket film, Anwar dan kawan²nya menjadi fans fanatik James Dean, John Wayne, dan Victor Mature. Mereka melakukan pembunuhan seperti cara para idola film Hollywood itu, dengan khayalan jadi gangster seperti di film² itu.
"Cara pemikiran ini begitu mencengangkan dan sangat mengganggu pikiran, sehingga saya harus mendengar keterangan itu beberapa kali sebelum akhirnya mencerna benar apa yang dikatakan Anwar dan rekan²nya," kata Oppenheimer pada wartawan Fox411 PopTarts. "Dia menjelaskan bagaimana dia mendapatkan ide untuk membakar orang² setelah menonton film² gangster. Di suatu wawancara malam hari, Anwar menjelaskan bahaw film² yang berbeda genre juga memberinya ide untuk melakukan pembunuhan dengan berbagai cara yang berbeda. Salah satu contoh, dia menonton film musik Elvis Presley yang gembira ria, dan Anwar lalu melakukan pembunuhan dengan gembira ria juga."
Saat ini, Anwar punya banyak pengikut sebagai pendiri organisasi paramiliter ekstrim - organisasi yang sedemikian kuat sehingga pemimpin²ny termasuk menteri² negara yang rajin korupsi, memalsukan hasil pemilu dan melakukan pembunuhan massal.
"Biasanya pelaku pembunuhan itu bersikap menyesal, tapi yang ini sih tidak, sebab mereka masih memiliki kekuasaan dan tidak pernah dipaksa mengakui perbuatan jahat yang mereka lakukan. Sikap bangga atas pembunuhan itu awalnya mengejutkan kami, dan kami lihat ini sebagai usaha mereka untuk meyakinkan diri bahwa apa yang mereka lakukan adalah benar," kata Oppenheimer pada wartawan Fox411. "Tragedi akan hal ini adalah jika kau pertama kali membunuh dan ternyata tidak mendapatkan hukuman apapun, maka alasan pembunuhan menjadi suatu pembenaran dan kejahatan yang terjadi akan berulang lagi. Film ini menunjukkan lingkaran kejahatan yang semakin dalam."
Tapi sewaktu Anwar menonton film dokumentari Oppenheimer itu untuk pertama kalinya di bulan November, maka untuk pertama kalinya, senyum kepuasannya hilang lenyap.
"Dia menangis dan terdiam. Dia berkata bahwa film ini jujur dan 'menunjukkan dirinya sebagai mana apa adanya'," kata sutradara film itu.
Saat wawancara, Oppenheimer ditemani wakil sutradara yang tidak ingin disebut namanya.
"Saya bekerja dengan Joshua untuk membuat film The Acto fo Killing untuk membantu diriku sendiri, masyarakat Indonesia dan umat manusia yang hidup dalam keadaan sosial serupa di seluruh dunia, untuk mengerti pentingnya mempertanyakan apa yang kita lihat dan bagaimana kami membayangkannya," kata wakil sutradara itu. "Bagaimana lagi caranya kita melihat dunia kita dengan cara lain? Aku harus tetap sebagai anonim karena keadaan politik di Indonesia sangat berbahaya bagiku."
Film Act of Killing sekarang ditayangkan di beberapa bioskop terpilih di AS.

=================

Hmm... ternyata pembunuh massal tahun 1965 sampai sekarang masih memegang kekuasaan di Indonesia secara menyeluruh. Semoga film ini membuka mata dunia dan generasi muda Indonesia tentang pembunuhan 1 juta lebih manusia Indonesia oleh sesama manusia Indonesia yang Muslim.

Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1965
FFI Alternative
Faithfreedompedia
User avatar
prisca
Posts: 791
Joined: Sat Mar 23, 2013 7:28 pm

Re: Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1

Post by prisca »

sepertinya film yg serupa ada juga di perpustakaan umum di aussie.. (konfrim dunk bro 123456789)

saya pernah mendapatkan info ttg ini, #-o lupa... sudah agak lama.
film ini dilarang beredar di Ina yea bro TS Adadeh?

pernah sy dengar karena ini tdk baik bagi perkembangan Ina.
para ulama Ina meminta sejarah peristiwa kejadian thn 1965 ini ditiadakan dari kurikulum.
karena pelaku pembantaian adalah muslim2. data valid jumlah yg meninggal/korban masih simpang siur, ada yg bilang 1juta jiwa, ada juga yg bilang 500-600rb jiwa.

jk tdk salah, berita akhir ttg peristiwa 1965 ini adalah para ulama dan petinggi islam meminta maaf atas kejadian ini.
tapi, tetap. anak2 bangsa dihalangi untuk mengetahui sejarah paling berdarah yg pernah terjadi di Tanah airnya.


ckckck, muslim lagi :axe:

Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1965
Mirror
Faithfreedom forum static
User avatar
fayhem_1
Posts: 1402
Joined: Tue Sep 08, 2009 6:55 pm

Re: Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1

Post by fayhem_1 »

Sejarah tidak perlu ditutup-tutupi baik atau buruk, kalo muslim mau menutupi sejarah artinya agamanya bener2 salah
User avatar
prisca
Posts: 791
Joined: Sat Mar 23, 2013 7:28 pm

Re: Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1

Post by prisca »

fayhem_1 wrote:Sejarah tidak perlu ditutup-tutupi baik atau buruk, kalo muslim mau menutupi sejarah artinya agamanya bener2 salah
benar2 salah
begitulah yg terjadi bro fay..
pada kenyataanya sejarah paling berdarah di bumi Indonesia tdk diketahui oleh para anak bangsa..
sy dulu pertama kali mendengar ttg ini, jumlah fenomenal di jaman Soeharto ini, malah dari org portugis yg lama tinggal di afrika dan juga bnyk menaruh perhatian ttg perkembangan islam di dunia. melirik Indonesia karena Ina adl Negara berpenduduk islam mayo di dunia.
jk tdk salah ingat, peristiwa ini pernah menjadi headline di amerika dengan tajuk secercah harapan dari asia..(kira2 begitu)
tdk tahu sekedar rumor atau benar, tp ada pihak2 luar yg mensuport dana.
coba deh bro fay, intip apa kata om wiki ttg peristiwa G30SPKI :yawinkle:
kufirandproud
Posts: 527
Joined: Tue May 26, 2009 1:41 pm

Re: Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1

Post by kufirandproud »

kayanya ada 1 film lg.tp sy ga punya filmnya.kemungkinan nama FP di fb ini lah judul filmnya>>
https://m.facebook.com/40yearsofsilence?refid=46
ada info film itu di streaming live di situs ini>> http://www.frequency.com/video/40-years ... 70/-/Vimeo
kebetulan sy lg pake paket internet yg lemot,jd butuh infonya adakah yg bersedia nonton dan kasih ulasannya?
User avatar
Adadeh
Posts: 8184
Joined: Thu Oct 13, 2005 1:59 am

Re: Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1

Post by Adadeh »

Film 40 Years of Silence bisa ditonton gratis di sini:

User avatar
Jarum_Kudus
Posts: 1698
Joined: Tue Feb 28, 2006 9:49 am

Re: Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1

Post by Jarum_Kudus »

Ada yang sudah menonton filmnya? Apakah ada diantara kalian yang anggota keluarganya dulu dibantai Muslim dan kelompok pro-Pancasila di tahun 1965-66?

Terus terang saya merasa muak dengan para pelaku pembunuhan yang dengan bangga mengungkapkan perbuatan mereka menjagal sesama manusia Indonesia sampai jutaan gituh. Ada anggota Pemuda Pancasila yang mengaku dulu suka memperkosa gerwani, apalagi yang cantik, apalagi kalo ketemu yang usianya 14 atau 15 tahun, wah sedap deh. Hajar terus, katanya. Mereka bangga sekali dengan perbuatan biadab mereka, seakan itulah prestasi terbesar dalam hidup mereka. Kalau dipikir, memang biasanya begitulah sikap orang yang rendah prestasi dan akhlak.

Di balik itu semua, terus gimana nasib kita jikalau PKI yang berkuasa di tanah air? Apakah pihak komunis juga nantinya akan membantai semua yang anti komunis seperti yang terjadi di Vietnam, Kamboja, China, Rusia, Jerman Timur dulu? Berdasarkan sejarah komunis di dunia, rasanya gak ada negara komunis yang berkuasa tanpa banjir darah sesama warga negara tersebut.

Benar" buah simalakama yang dihadapi manusia Indonesia di tahun 1965-66 itu. Terus terang gw malu karena ternyata orang bule seperti Joshua Oppenheimer itulah yang terdorong untuk mengorek habis sejarah terjadinya pembunuhan massal di Indonesia, dan tak ada satu pun orang Indonesia yang melakukan itu. Si Joshua ternyata lebih tahu tentang sejarah bangsa kita dibandingkan kita sendiri. Malu dan juga sekaligus sedih sebab saya merasa selama ini kita ditipu sama Orba.

Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1965
Mirror 1: Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1965
Faithfreedompedia static
Laurent
Posts: 6083
Joined: Mon Aug 14, 2006 9:57 am

Re: Film 'Act of Killing' ttg. Pembunuhan di Indonesia thn 1

Post by Laurent »

ditutupi mungkin ada kaitannya dengan status negara muslim terbesar di dunia
Post Reply